> > Dari Tumpukan Crayon Menjadi Sebuah Gambar

Dari Tumpukan Crayon Menjadi Sebuah Gambar

Posted on Monday, August 13, 2012 | No Comments
Sebelumnya saya pernah memposting sebuah karya seni Gambar atau Foto yang di ambil dengan posisi dan waktu yang tepat sehingga membentuk sebuah karya seni fotografi. Dan kali ini saya juga akan memposting tentang sebuah karya seni, tetapi disini kita bercerita tentang karya seni yang unik. Kenapa? Karena seseorang yang bernama Kristen Faur telah menciptakan sebuah foto pixelated yang terbuat dari tumpukan ribuan crayon (Lilin) dan diletakkan disebuah wadah. Crayon-crayon tersebut yang berlainan warna disusun sedemikian indah sehingga membentuk sebuah gambar wajah.
Berikut gambar-gambar hasil karya seni dari Kristen Faur:






Sedikit kutipan yang saya dapat dari sebuah forum:
"Seorang seniman bernama Kristen Faur yang menciptakan foto dari tumpukan Crayon yang dibuat seperti foto hasil pixelated sederhana untuk membuat hadiah Natal untuk putrinya pada tahun 2005. Piksel 'Individu' dari lilin yang tepat dikemas ke lokasi tertentu untuk menghasilkan sesuatu yang unik menyeimbangkan kedua fotografi dan patung."
Mudah-mudah artikel ini akan menambah wawasan kita semua, tentang arti dari sebuah dari karya cipta, baik itu karya tulis, karya seni, dan lain sebagainya. Mari Terus berkaya.

Leave a Reply